3 Aplikasi Preset Lightroom Ala Selebgram (Unlocked)

Sesuai dengan judul artikel hari ini kami akan merekomendasikan 3 aplikasi preset lightroom. Aplikasi ini menyediakan banyak sekali preset lightroom yang populer yang sering digunakan oleh para selebgram. Berikut kami bahas 3 aplikasi tersebut.

1. KOLORO

Koloro ini adalah sebuah aplikasi edit foto yang sudah disediakan preset lightroom yang super keren. presetnya di bagi beberapa kategori mulai dari koloro, morandi, amber, kelapa dan masih banyak lagi.  

Selain itu, koloro juga menyediakan efek tambahan seperti efek vintage, tirai matahari, jam emas, dan lain. Lalu. Bukan hanya itu saja, koloro juga menyediakan setingan pencahayaan untuk mengatur foto kalian menjadi lebih enak di pandang.

DOWNLOAD KOLORO

2. PRESETS

Presets merupakan aplikasi edit foto yang menyediakan 700 lebih preset lightroom yang keren abis. Tentunya preset lightroom ini tidak akan kalian temukan di aplikasi editing yang lainnya. Untuk memudahkan pencaharian preset, aplikasi ini telah membagi preset dengan berbagai kategori seperti dreamy, sunkissed, ringan dan lapang, kulit sempurna dan masih banyak lagi kategori preset yang lainnya. 

Kalian bebas mau pilih yang mana saja sesuai dengan selera kalian. Bukan hanya itu saja, aplikasi ini juga menyediakan fitur daily preset yang mana fitur ini juga menyediakan preset yang tidak kalah menarik. Untuk cara penggunaan presetnya, aplikasi ini telah menyediakan penjelasannya. Selamat mencoba.

DOWNLOAD PRESETS

3. FLTR

FLTR merupakan aplikasi yang menyediakan beragam preset lightroom. Di aplikasi ini kalian tidak akan menemukan satu preset yang tidak keren, semua keren abis pake banget. Selain itu, aplikasi ini juga menyediakan preset dengan berbagai kategori. 

Tentunya kategori preset ini akan memudahkan kalian menemukan preset yang kalian cari, seperti basic, spring, love story dan masih banyak lagi. Aplikasi ini juga mengupdate presetnya setiap hari, jadi kalian tidak akan ketinggalan setiap kali ada preset terbaru.

DOWNLOAD FILTER LIGHTROOM

Itulah tadi 3 aplikasi preset lightroom rekomendasi dari kami, semoga bermanfaat. Kalau ada kesempatan akan kami review aplikasi preset lightroom yang lain. Terimkasih